MKB UPI PWK

Visi, Misi dan tujuan

Visi

“Menjadi program studi pelopor dan unggul dalam menyiapkan tenaga profesional bidang mekatronika dan kecerdasan buatan di tingkat Nasional, serta terekognisi di tingkat ASEAN pada tahun 2045”

  1. Menyelenggarakan Pendidikan dengan berpartisipasi aktif membina dan mengembangkan disiplin bidang mekatronika dan kecerdasan buatan.
  2. Menyelenggarakan penelitian yang inovatif dan terampil sehingga mampu mengatasi masalah, mampu berkolaborasi, dan mampu mengembangkan keilmuan di bidang mekatronika dan kecerdasan buatan.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dalam rangka mengembangkan keilmuan dan berupaya memecahkan masalah dalam bidang mekatronika dan kecerdasan buatan di masyarakat untuk menunjang kemajuan bangsa.
  4. Mengupayakan pengakuan Tridharma Perguruan Tinggi pada bidang mekatronika dan kecerdasan buatan melalui pengembangan dan pengokohan jejaring dan kemitraan pada tingkat Nasional dan ASEAN.
  1. Menghasilkan lulusan di bidang mekatronika dan kecerdasan buatan yang beriman, bertaqwa, profesional, berkompetensi tinggi dan berwawasan kebangsaan yang memiliki sikap dan etika hidup yang sesuai dengan norma agama
    dan hukum kenegaraan.
  2. Menghasilkan produk penelitian untuk mengembangkan keilmuan di bidang mekatronika dan kecerdasan buatan dalam penelitian yang dilaksanakan.
  3. Melakukan pengembangan inovatif di bidang mekatronika dan kecerdasan buatan serta memecahkan permasalahan dalam bidang mekatronika dan kecerdasan buatan di masyarakat untuk menunjang pembangunan nasional.
  4. Mewujudkan kerjasama dan kemitraan dengan pihak luar pada tingkat Nasional dan ASEAN.